Ada beberapa cara untuk convert file PDF ke word yang pertama menggunakan jasa web online dan harus terhubung ke internet tentunya, yang kedua menggunakan UniPDF salah satu aplikasi penyedia layanan convert PDF ke Word dan yang ketiga Menggunkan Ms. Word 2013 / 2016 karena Office terbaru sudah compatibel dengan PDF.
Langsung saja kita coba dari yang pertama sampai yang ketiga..
1. Convert Online PDF ke Word tanpa software
Menurut saya ini yang paling simple karena gak pakek instal aplikasi karena office ane juga masih 2007 hehe.
a. Langsung kunjungi web berikut convert pdf ke word online
b. Arahkan kursor kebawah sampai seperti di gambar dibawah ini, kemudian klik browse untuk mencari file anda dan klik Convert . Setelah proses selesai biasannya akan otomatis mengunduh hasil convert file tersebut.
2. Convert Menggunakn UniPDF
Cara yang kedua menggunakan suatu aplikasi penyedia layanan convert
a. Silahkan anda download dan install terlebih dahulu di Download UniPDF Free
b. Kemudian pastikan Setting sudah ada pada .doc
c. Pilih Add untuk menambahkan file dan klik Convert
3. Convert Menggunakn Office 2013/2016
Cara ini merupakan cara terbaru karena pada Office 2013 keatas sudah compatibel dengan PDF. Silahkan buka seperti biasa file PDF anda kemudian save as pilih .doc
Sekian Semoga bermanfaat
0 komentar